Monday, January 11, 2016

Konflik Timur Tengah


Timur tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis , dan budaya merupakan bagian benua Asia atau Afrika-Eurasia. Pusat dari willayah ini adalah daratan di antara laut mediterania dan Teluk persia serta wilayah yang memanjang dari anatolia , jazirah arab dan semenanjung sinai. Kadang kala disebutkan juga area tersebut meliputi wilayah dari afrika utara di sebelah barat sampai dengan pakistan disebelah timur , dan kaukasus atau asia tengah di sebelah utara . media , dan beberapa oraganisasi internasional (seperti PBB) umumnya menganggap wilayah timur tengah adalah wilayah Asia barat daya ( termasuk siprus dann iran ) ditambah dengan mesir . sejak abad ke 20 , timur tengah telah menjadi pusat terjadinya peristiwa peristiwa dunia , dan menjadi wilayah yang sangat sensitif , baik dari segi kestrategisan , lokasi , politik , ekonom , kebudayaan , dan keagamaan. Timur tengah mempunyai cadangan minyak mentah dalam julmlah besar , dan merupakan tempat kelahiran , dan spiritual agama islam , agama kristen , agama yahudi . Banyak sekali konflik yang terjadi di daerah timur tengah yang terjadi di daerah tersebut diantara lain palestina dengan israil , saudi dengan iran dan isis . dari jaman dahulu konflik timur tengah sebenarnya sudah terjadi . pertikaian antar agama dan perbedaan golongan juga menjadi penyebab di daerah timur tengah . antara kaum sunni dengan kaum syiah . pertikaian ini mengundang berbagai respon dari dunia dan organisasi dunia seperti PBB . PBB juga berupaya untuk mendamaikan konflik yang terjadi di timur tengah namun sampai saat ini belum menemukan titik temu . hal ini menyebar sampai negara – negara eropa yang mendapatkan masalah seperti pengeboman di paris .
Kelompok teror isis membentuk cabang ISIS di filipina . empat kelompok teroris di filipina selatan telah bergabung untuk mementuk cabang negara islam atau ISIS. Kelompok kelompok itu termasuk kelompok abu sayyaf yang brutal , sudah bertahun tahun membenarkan penggunaan kekerasan , tertapi para analisis mengatakan mereka mengusung ideologi tertentu hanya untuk menutupi tindakan ppidana , termasuk penculikan demi mendapatkan uang tebusan . vidio yang di posting pada 4 januari 2016 menampilkan pemimpin abu sayyaf , insilon happilon , yang sedang berbaris dengan para kelompok ekstremis lain yang beroprasi dari sejumlah pangkalan di kepulauan sulu dan basilan . vidio tersebut kemudian telah dihapus . amerika seikat telah menawarkkan hadiah 5 juta dollar AS untuk penangkapan hapilion , yang telah mendalangi banyak serangan , pemenggalan dan penculikan di seluruh wilayah itu selama beberapa dekade tekhir . dia diyakini telah terluka dalambaku tembak dengan tentara fillipina pada oktober .
Kini negara timur tengah lain mulai hati hati untuk ikkut campur masalah iran dengan arab saudi . turki beerusaha menghindar supaya tidak terlibat krisis yang semakin dalam antara arab saudu dengan iran  . setelah mengeksekusi ulama syiah nimr al nimr dan protes kekerasan terhadap kedutaan saudi di teheran , turki bersikap hati hait dan tidak memihak . Krisis diplomatik yang beerkembang antara iran dan arab saudi memaksa turki untuk bersikap hati hati . dengan kata kata yang dipilih pilah secara hati hati , wakil perdana menteri turki numan kurtulmus merilis penyataan , mengutuk serangan terhadap kedutaan arab saudi di teheran dan eksekusi ulama nimr al-nimr . namun kata presiden turki recep tayyip erdogan eksekusi itu masalah dalam negeri . dalam hal ini turki harus teerus beerhati hati dalam membuat keputusan dalam konflik antara iran dengan arab saudi . dikarenakan iran adalah pemasok energi terbesar kedua setelah rusia . turki kini menghadappi krisis diplomatik dengan rusia . dan berusaha keras mencari pemasok lain untuk diversifikasi ketergantungan energinya . persaingan regional dengan iran sudah membuat pusing turki , tetapi persaingan dengan iran , khususnya di suriah , dngan kedua pihak mendukung pihak yang berlawanan dalam perang saudara , secara luas dipandan sebagai faktor mengapa turki baru – baru ini mulai mengembangkan hubungan strategis dengan arab saudi .


No comments:

Post a Comment